FPMY Ajukan Calon Independen untuk Pilkada Yogyakarta

Kamis, 17/02/2011, 16:42 WIB Forum Peduli Masyarakat Yogyakarta memunculkan calon independen untuk dimajukan sebagai calon wali kota dalam pemilihan umum kepala daerah Kota Yogyakarta, yaitu M Irsyad Thamrin yang kini menjadi Direktur Lembaga Bantuan Hukum Yogyakarta. “Selama ini, kami dari masyarakat bawah selalu merasa bahwa pemimpin itu jauh dari rakyatnya, sehingga kami bermaksud mengajukan calon...

Masyarakat Yogya Dukung Pencawalian Irsyad

Tribun Jogja – Kamis, 17 Februari 2011 14:48 WIB Laporan Reporter Tribun Jogja, Sigit Widya TRIBUNJOGJA.COM, YOGYA – Forum Peduli Masyarakat Yogyakarta (FPMY) mendukung Ketua Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Yogyakarta, Irsyad Thamrin, mencalonkan diri pada pemilihan walikota (Pilwali) Yogyakarta 2011. “Kami butuh pemimpin alternatif yang mampu merubah keadaan pendidikan di Yogyakarta, terutama masalah biaya,” tegas...

Calon Independen Siap Lawan Calon Partai Yogyakarta

CALON WALI KOTA YOGYAKARTA Baru PAN dan PPP siap berkoalisi mengegolkan Hanafi Rais dan Syukri Fadoli. Direktur Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Yogyakarta Irsyad Thamrin menyatakan siap menjadi calon independen menantang calon dari partai dalam pemilihan Wali Kota Yogyakarta yang akan digelar 25 September mendatang. Kesiapan Irsyad ini merespons dukungan Forum Peduli Masyarakat Yogya (FPMY) yang...

Irysad Thamrin, Maju Dari Independen

Radar Jogja, Friday, 18 February 2011 11:35 JOGJA – Bursa pemilihan wali kota (Pilwali) Kota Jogja 2011 mulai menunjukkan ada hal yang berbeda. Yakni dengan pencalonan Direktur Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Jogjakarta M Irsyad Thamrin sebagai wali kota dari jalur independent. Pencalonan Isryad ini mendapatkan dukungan dari Forum Peduli Masyarakat Yogyakarta (FPMY), kemarin (18/2) di...

Ketua LBH Yogya Incar Jabatan Walikota

Tribun Jogja – Kamis, 17 Februari 2011 18:48 WIB Laporan Reporter Tribun Jogja, Rina Eviana TRIBUNJOGJA.COM, YOGYA – Irsyad Thamrin akan meramaikan bursa pemilihan walikota Yogyakarta, September 2011 mendatang. Ketua Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Kota Yogyakarta ini diusung Forum Peduli Masyarakat Yogya (FPMY) sebagai calon independen. “Ini merupakan mandat. Siap tidak siap, harus siap. Masyarakat...

GPR Deklarasikan Calon Walikota Independen

Tribun Jogja – Kamis, 17 Februari 2011 17:53 WIB Laporan Reporter Tribun Jogja, Rina Eviana TRIBUNJOGJA. COM, YOGYA – Gerakan Posko Rakyat (GPR) dan Forum Peduli Masyarakat Yogyakarta (FPMY) mengusung Irsyad Thamrin SH MH sebagai calon independen dalam pemilukada Yogyakarta 2011. “Kami dukung penuh Irsyad Thamrin maju sebagai pemimpin alternatif,” kata Koordinator GPR Yogyakarta,Kristriwanto, Kamis...