TRIBUNJOGJA.COm, YOGYA – Dengan raut muka penuh harap. Sekitar sepuluh perwakilan Persatuan Pedagang Pasar Kolombo, Jalan Kaliurang, Sleman mendatangi Ombudsman Republik Indonesia, Kantor Perwakilan DIY-Jawa Tengah di Jalan Wolter Monginsidi, Tegalrejo, Yogya. Pedagang datang guna menjelaskan persoalan yang menimpa dan berharap agar kontra kesepakatan dengan pemerintah desa segera diselesaikan secepatnya. Ketua Persatuan Pedagang Pasar Kolombo...