Kajian dan Kertas Posisi; Respon Penanganan Covid-19 di Daerah Istimewa Yogyakarta

Semenjak dirilisnya pasien pertama Covid-19 di Yogyakarta mulai bulan Maret lalu dan seiring dengan bertambahnya jumlah pasien positif membuat banyak pihak yang terdampak atas pandemi ini. Kondisi ini membuat lahirnya kebijakan demi kebijakan oleh Pemerintah Daerah yang salah satunya menetapkan Yogyakarta berstatus tanggap Corona hingga akhir Juni 2020. Status tanggap darurat tersebut, sesuai dengan UU...

Kajian Penanganan Covid-19 di Indonesia

Selama Pandemi Covid-19 mulai merajalela di Indonesia, tingkat kepercayaan masyarakat terhadap kredibilitas pemerintah semakin memprihatinkan. Banyak pihak merasa bahwa pemerintah sangat lamban dalam penanganan Pandemi Covid-19 ini. Alih-alih mempersiapkan sarana dan prasarana penunjang untuk meminimalisir penyebaran virus, pemerintah malah seakan tidak melihat bahwa virus ini sangat serius pada awalnya. Selain itu, dalam proses penangannanya hingga...